Peserta Didik Yang Telah Ikut Tes Mid Semester
Ulangan Tengah Semester (Mid Semester) pada saat ini saya lakukan mulai tanggal 28 September 2020 dengan sistem online. Dalam kondisi saat ini, ada 2 cara untuk melakukan Mid Semester, yaitu dengan cara online dan tatap muka. Untuk tatap muka sendiri dilakukan bagi peserta didik yang masih minim fasilitas dan menunggu jadwal untuk tatap mukanya. Berikut ini daftar nama peserta didik yang telah mengikuti mid semester mata pelajaran Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) dengan sistem online:
Bagi siswa yang belum menyelesaikan Tes Mid Semester, bisa mengikuti melalui form di bawah ini.